Kamis, 22 Januari 2009

pidato singkatku

saya ucapkan terima kasih banyak kepada bapak jun yang memberi kesempatan kepada saya, juga kepada teman-teman saya yang saya sayangi....

dalam kesempatan ini saya akan berbicara tentang bahaya sampah..

para hadirin

sampah adalah sisa dari barang yang kita konsumsi, jika sisa tersebut itu kita buang sembarangan maka akan menimbulkan bahaya.
salah satu bahaya akibat pembuangan sampah yang sembarangan asalah banjir.
sebagian besar banjir disebabkan oleh sampah, maka dari itu kita perlu melestarikan lingkungan yang bebas dari sampah karena sampah banyak menimbulkan masalah bagi lingkungan.

sebagai contoh: di kampungku terjadi banjir karena sungai di kampungku meluap, meluapnya sungai tersebut karena pembuangan sampah yang sembarangan.

para hadirin

kita harus menjaga kebersihan lingkungan kita dari yang namanya sampah agar kita terhindar dari banjir dan penyakit

kiranya cukup itu dari saya kurang lebihnya mohon maaf yang sebesar-besarnya

0 komentar:

 
©2006-2007 'Blue 3 colunas' Por Claudya R.